cara membuat jamu kunyit asam jahe

Cara Membuat Jamu Kunyit Asam Jahe!!! Yuk Boleh Dicoba

Cara membuat jamu kunyit asam jahe adalah asam  ramuan indonesia yang memiliki  banyak khasiat  dancukup aman untuk dikonsumsi. dikarenakan tidak mengandung bahan-bahan yang membahayakan. Kunyit bahan utama mengandung zat antioksidan  mengurangi bau badan dan menyegarkan tubuh. cara membuat  jamu kunyit asam jahe berbahan kunyit,asam dan jahe dari jawa berkhasiat menyegarkan tubuh dan menghindari panas dari sariawan.

Cara  Membuat  Jamu Kunyit  Asam  Jahe

Bahan :

  1. 1 rimpang kunyit
  2. 2sdm gula pasir
  3. 2 sdm gula jawa
  4. 4 gelas air
  5. 2sdm madu

Cara  Membuat  Jamu  Kunyit  Asam  Jahe :

  1. Siapkan panci yang diisi dengan air
  2. Iris tipis tipis kunyit dan jahe masukkan kedalam panci tadi
  3. Tambah gula pasirdan gula jawa
  4. Rebus air kunyit dan jahe hingga mendidih
  5. Angkatsaring air kunyitjahe tersebut
  6. Tambah madu dan aduk hingga semua merata
  7. Jika sudah siap sajikan dalam gelas

Manfaat  Jamu  Beras :

  1. Mencegah dan mengobati jerawat pada wajah
  2. Menetralkan batuk dan rasa gatal pada tenggorokan
  3. Jika rutin mengkonsumsi beras kencur dapat bikin lansing dengan pinggang yang sangat ramping
  4. Mengobati perut yang mulas
  5. Obat masuk angin dan pegal pegal pada tubuh
  6. Bikin nafsu makan meningkat
  7. Dapat mengobati orang pada saat mempunyai sakit mag
  8. Menangkal radikal bebas
  9. Mengobati sakit kepala dan migrain
  10. Meredakan nyeri karena disebabkan berbagai penyakit
  11. Meningkatkan stamina dan vitalitas
  12. Mengobati kesleo dan bengkak pada kaki
  13. Mengurangi rasa sakit dan nyeeri
  14. Menambah tenaga
  15. Mengobati perut kembung
  16. Mengobati sariawan
  17. Dapat menymbuhkan penyakit stroke ringan
  18. Mengurangi kadar kolestrol
  19. Mencegah asam urat
  20. Mengobati diabetes
  21. Mengurangi mag akut
  22. Mencegah kencing manis
  23. Kecantikan
  24. Kesuburan
  25. Menebalkan dinding lambung
  26. Meningkatkan vitalitas
  27. Menyegarkan badan
  28. Sebagai analgesik

baca juga Cara Membuat Espresso Dengan Rok Presso

Dua  Macam Resep Jamu  Tradisional :

jamu beras kencur dan kunir asam

Resep  Jamu  Beras  Kencur Dan Kunir Asam

Bahan :

  1. 200 gram kencur
  2. 150 gram gula merah
  3. 200 gram kunyit
  4. 50 gram gula pasir
  5. 200 gram jahe
  6. 1/2 sdt garam
  7. 200 gram beras
  8. 2 buah jeruk lemon
  9. 1 bungkus kecil asam jawa
  10. 2000 ml air
  11. 4 lembar daun pandan

Resep  Jamu  Beras  Kencur  Dan  Kunir  Asam :

  1. Cuci hingga bersih minimal 3 jam hingga beras terasa lunak
  2. Rebus terlebih dahulu gula merah daun pandan hingga semua mencair dengan menggunkan air 500 ml saring dan rendam asam jawa dengan menggunakan air panas
  3. Kupas dan bersihkan kencur,jahe dan kunyit hingga bersih dan potong menjadi kecil kecil
  4. Rebuskan irisan kencur, jahe kunyit, asam jawa, garam dan gula pasir dengan menggunkan air 500ml hingga air sudah mendidih
  5. Biarkan dingin lalu saring ambil ampas
  6. Rebus ampas bersamaan dengan beras jika sudah tiriskan terlebih dahulu dengan menggunkan air 500ml tadi
  7. Setelah halus satukan semua bahan yang sudah diblender dengan menggunkan air rebusan
  8. Tambah larutan gula merah, air perasan jeruk lemon dan asam jawa.
  9. Rebus kembali hingga semua mendidih sambil diaduk aduk agar lebih sedikit mengkental
  10. Biar dingin kemudian saring dengan menggunakan kain tipis
  11. Setelah selasai semua sajikan dalam keadaan hangat

jamu gendong

Cara  Membuat  Jamu  Gendong

Bahan  :

  • 1600 ml air
  • 160 gram gula jawa
  • 130 gram kencur
  • 60 gram beras putih
  • 6 sendok makan gula pasir
  • 6 cm jahe
  • 1/2 sendok makan asam jawa

Cara  Membuat  Jamu  Gendong :

  1. Cuci bersih beras rendam dalam air selama 2 jam
  2. Rebus asam jawa, gula pasir, gula merah dan jahe sampai mendidih. Tunggu sampai dingin dan saring.
  3. Cuci kencur lalu kupas kulitnya dan potong-potong.
  4. Tiriskan air dari  rendaman  beras  Blender beras, kencur, dan air rebusan gula
  5. Saring jamu setelah itu peras ampas blenderan
  6. Sajikan beras kencur dengan es batu

jamu kunyit asam

Cara  Membuat Jamu  Kunyit  Asam

Bahan :

  1. 250 gram kunir
  2. 120 gram gula jawa
  3. 250 gram asam jawa
  4. 1literair
  5. 1/4sdt garam

Cara  Membuat :

  1. Cuci hingga menyeluruh rimpang kunir cuci gunakan air dingin
  2. Sari kunir diambil dengan diparut dan saring air tersebut
  3. Rebuslah air, sari kunir,asam jawa, gula jawa dan garam
  4. Aduk hingga bahan teralut dan semau tercampur dengan sempurna
  5. Jika sudah mendidih tunggu hingga dingin
  6. Sajikan dalam wadah

jamu gepyokan

Cara  Membuat  Jamu  Tradisional  Gepyokan

Bahan :

  1. Temulawak 3ons
  2. Lempuyang 3 ons
  3. Cabai merah 15 biji
  4. Jeruk nipis 4 buah
  5. Kayu manis 1 ons
  6. Jeruk purut 1 buah
  7. Ramuan jamu pelengkap
  8. 1sdt dapur
  9. 3 batang serai
  10. 4 liter air

Cara  Membuat :

  1. Haluskan ramuan jamu pelengkap
  2. Sangrai cabe merah yang kering
  3. Tambahkan temulawak,lempuyang dan jeruk purut bersamaan dengan cabai yang telah disangrai. Tumbuk dengan jamu pelengkap
  4. Tambahkan air,kayu manis dan batang serai dan saring aduk terus menerus hingga semua merata
  5. Jika sudah mendidih tambah garam dan perasan air jeruk
  6. Angkat dan biarkan agar menjadi dingin lalu masukkan kedalam botol
  7. Cabe puang siap dinikmati